Muscab Askab PSSI Tanah Bumbu, Pilih Kepengurusan Baru - Jurnalisia™

  • Jurnalisia™

    Mengusung Kearifan Lokal

    Jurnalisia™

    Sumber Data Cuaca: https://cuacalab.id

    Rabu, 31 Juli 2019

    Muscab Askab PSSI Tanah Bumbu, Pilih Kepengurusan Baru


    Musyawarah Cabang (Muscab) Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Tanah Bumbu ke 4 dilaksanakan di Pagatan Kusam Hilir, Rabu (31/07/19).

    Muscab ke 4 ini dengan agenda pemilihan Kepengurusan Askab PSSI Tanah Bumbu untuk periode 2019-2024, yang mana kepengurusan sebelumnya telah berakhir pada Juni 2019 lalu atau telah berstatus demisioner.

    Pada Muscab ini Kepengurusan Askab PSSI Tanah Bumbu sebelumnya tanpa dihadiri oleh Ketua, Sekretaris dan Bendaharanya terkecuali hanya dihadiri oleh Wakil Ketuanya, Mahluki yang mengatakan untuk itu maka kepengurusan periode sebelumnya tak bisa menyampaikan laporan pertanggungjawaban terkait berbagai kinerja dan kegiatan. 

    Muscab dihadiri oleh para perwakilan klub sepakbola, Muspika Kusan Hilir, SKPD terkait, Anggota DPRD, serta perwakilan dari Asprop PSSI Kalsel, Pius Nikoban. (Red)

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

    Beranda

    ... ...