Serahterima Tongkat Komando Dandim 1004/KTB - Jurnalisia™

Jurnalisia™

Mengusung Kearifan Lokal

Breaking

Home Top Ad

Responsive Ads Here

Sabtu, 09 Maret 2024

Serahterima Tongkat Komando Dandim 1004/KTB

Kotabaru,
Serahterima tongkat komando dilaksanakan di Kodim 1004/KTB antara Letkol Inf Boni Berdian Philiang, SE ke Letkol Inf Deden Ika Drajat, S.AP, M.Han, bertempat di halaman Makodim 1004/KTB, Sabtu (09/03/24).

Letkol Inf Deden Ika Drajat, S.AP, M.Han menggantikan Letkol Inf Boni Berdian Philiang, SE sebagai Dandim 1004/KTB, selanjutnya Letkol Inf Boni Berdian Philiang, SE mutasi menjabat sebagai Dandim 1022/TNB.

Kedatangan Letkol Inf Deden Ika Drajat di Makodim 1004/KTB disambut langsung oleh Letkol Inf Boni Berdian Philiang bersama PJU serta Anggota Kodim 1004/KTB serta para Ibu Persit Kartika Chandra Kirana, serta Tarian Banjar ucapan selamat datang untuk menyambut tamu istimewa.

Letkol inf Deden Ika Drajat sebelumnya bertugas di Raiders 900 di Propinsi Bali. ©Jurnalisia™

Penulis : Agus Ariyanto 
👀 10479

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.