Harmanuddin, Anggota DPRD Tanah Bumbu Reses di Kusan Hilir



Tanah Bumbu,
Para Anggota DPRD Kabupaten Tanah Bumbu belum lama ini melaksanakan reses yang bertujuan menjaring berbagai aspirasi warga masyarakat secara langsung.

Masing-masing Anggota DPRD Kabupaten Tanah Bumbu melaksanakan reses di wilayah Daerah Pemilihan (Dapil). Diantara Anggota DPRD Kabupaten Tanah Bumbu yang melaksanakan reses adalah Harmanuddin, SH dari Partai Golkar.

Harmanuddin melaksanakan Reses I Masa Sidang I Tahun 2025 di wilayah Kelurahan Kota Pagatan Kecamatan Kusan Hilir atau di Dapil II Tanah Bumbu. ©Jurnalisia™
đź‘€ 1311

Posting Komentar

Komentarmu adalah gambaran isi kepalamu, maka diam lebih bijak daripada sok tahu.

Lebih baru Lebih lama